Memasang dashcam di mobil adalah cara yang efektif untuk meningkatkan keamanan saat berkendara. Dashcam berfungsi sebagai kamera pengawas yang merekam aktivitas di jalan raya dan sekitarnya, sehingga Anda memiliki bukti visual jika terjadi kecelakaan atau insiden...
Sensor bahan bakar ultrasonik adalah teknologi pengukuran yang menggunakan gelombang ultrasonik untuk mendeteksi level bahan bakar di dalam tangki. Teknologi ini semakin banyak digunakan di industri otomotif, transportasi, dan aplikasi industri lainnya karena...
Sensor bahan bakar adalah komponen penting dalam kendaraan bermotor maupun mesin industri. Fungsinya adalah untuk mengukur jumlah bahan bakar yang tersisa di dalam tangki, sehingga pengemudi atau operator dapat mengetahui kapan harus mengisi bahan bakar kembali....
Blind Spot Monitoring atau pemantauan titik buta adalah salah satu fitur keselamatan penting yang banyak ditemukan pada armada besar seperti truk dan bus. Titik buta adalah area di sekitar kendaraan yang tidak terlihat oleh pengemudi, baik melalui kaca spion maupun...
Keselamatan adalah prioritas utama dalam dunia transportasi, terutama bagi armada bus yang mengangkut banyak penumpang setiap harinya. Di tengah meningkatnya risiko kecelakaan akibat kelalaian pengemudi, penggunaan solusi teknologi seperti MDVR (Mobile Digital Video...
Dalam industri tambang, medan berat dan risiko tinggi adalah tantangan sehari-hari. Operasional di lokasi terpencil dengan medan sulit menjadikan keamanan armada tambang sebagai prioritas utama. Namun, memastikan setiap armada aman dan mengikuti prosedur standar...
Tingginya kecelakaan di jalan menjadi ancaman bagi perusahaan transportasi yang mengandalkan armada kendaraan. Ada banyak faktor yang menimbulkan kecelakaan, salah satunya kelalaian pengemudi seperti mengantuk atau jam tidur yang kurang membuat mereka kehilangan fokus...
Setiap tahun, ribuan kecelakaan di jalan disebabkan oleh faktor utama yaitu kelalaian pengemudi dalam berkendara. Kelalaian ini seperti mengantuk, menggunakan ponsel saat berkendara, hingga kurangnya jam tidur membuat mereka rentan terhadap risiko kecelakaan. Ini...
Bisnis logistik dan transportasi di Bali semakin berkembang seiring dengan pertumbuhan pariwisata dan perdagangan di wilayah ini. Salah satu tantangan terbesar yang dihadapi oleh industri ini adalah bagaimana mengelola konsumsi bahan bakar dengan lebih efisien. Dalam...