fbpx

Cara Mengukur Performa Armada: Apa Saja KPI-nya? 

oleh | 14 Apr 2025 | Manajemen Armada

Mengelola armada kendaraan dalam skala bisnis bukan sekadar memastikan kendaraan sampai di tujuan. Ada faktor penting lain yang menentukan kesuksesan operasional Anda, yaitu performa armada. Untuk itulah Anda perlu memahami dan mengukur Key Performance Indicators (KPI) yang tepat. 

Tapi, KPI apa saja yang harus diperhatikan? Dan bagaimana mengelolanya secara efisien? Simak penjelasan berikut ini.

1. Utilisasi Kendaraan 

KPI ini menunjukkan seberapa sering armada digunakan dibandingkan dengan total kapasitas yang tersedia. Semakin tinggi tingkat utilisasi, semakin efisien operasional bisnis Anda. 

Solusi: Gunakan solusi Fleet Management McEasy untuk melihat data real-time pemakaian armada. 

Template Banner 12 Solusi Fleet Management 1

2. Rata-rata Konsumsi Bahan Bakar 

Bahan bakar merupakan pengeluaran yang cukup besar bagi perusahaan. Maka penting untuk memantau konsumsi bahan bakar di masing-masing kendaraan. 

Solusi: Fuel Management dari McEasy membantu Anda untuk memantau konsumsi bahan bakar secara real-time, serta memberikan peringatan langsung jika terjadi anomali bahan bakar. 

3. Waktu Tempuh dan Keterlambatan 

KPI ini sangat penting, terutama jika Anda bergerak di sektor logistik atau pengiriman. Perusahaan perlu mengukur ketepatan waktu pengiriman dan mencari tahu penyebab keterlambatan. 

Solusi: Delivery Management dari McEasy membantu Anda untuk mengakses laporan waktu tempuh, perbandingan dengan jadwal, serta laporan pengiriman. 

4. Downtime Armada 

maintenance management 1 penjadwalan sevis edited

Berapa sering kendaraan Anda harus berhenti beroperasi karena perawatan atau kerusakan? Downtime yang tinggi berarti produktivitas yang rendah. 

Solusi: Dengan Maintenance Reminder otomatis dari McEasy, jadwal perawatan jadi lebih teratur dan downtime bisa dicegah seminim mungkin. 

5. Perilaku Pengemudi 

mdvr 3

Mengemudi agresif, pengereman mendadak, atau kebiasaan menyetir sambil bermain ponsel bisa berdampak besar pada keselamatan dan efisiensi. 

Solusi: Video Monitoring dari McEasy mampu memantau perilaku pengemudi secara realtime, serta memberikan peringatan langsung jika pengemudi terdeteksi mengalami kelelahan, mengantuk, keluar jalur, atau potensi bahaya lainnya. Sistem peringatan ini membantu Anda untuk mempercepat mitigasi keselamatan. 

Tingkatkan Kontrol, Efisiensi, dan Keamanan Armada dengan Solusi McEasy 

Mengukur performa armada dengan KPI yang tepat hanyalah awal. Dengan solusi komprehensif dari solusi McEasy, Anda bisa memantau operasional armada, mencegah keterlambatan, serta memastikan perjalanan tetap berlangsung aman.  

Konsultasikan kebutuhan operasional bisnis Anda bersama kami sekarang. 

Konsultasi Kebutuhanmu

Dapatkan saran fleet management, video monitoring, dan sensor bahan bakar dari ahlinya

Please enable JavaScript in your browser to complete this form.

Tulisan Terkait

Strategi Menghemat Bahan Bakar pada Armada Perusahaan 

Strategi Menghemat Bahan Bakar pada Armada Perusahaan 

Bahan bakar adalah salah satu komponen biaya terbesar dalam pengelolaan armada perusahaan. Apalagi dengan kondisi harga bahan bakar yang fluktuatif dan tekanan efisiensi yang makin tinggi membuat perusahaan perlu memiliki strategi untuk menghemat bahan bakar tanpa...

DAMRI Atasi Tantangan Operasional Mudik dengan Solusi McEasy 

DAMRI Atasi Tantangan Operasional Mudik dengan Solusi McEasy 

Untuk memastikan perjalanan mudik yang aman dan menjamin keselamatan lebih dari 70.000 pemudik, DAMRI mengambil serangkaian langkah strategis. Mulai dari ramp check, pemeriksaan kesehatan kru dan pengemudi, hingga penerapan solusi digital guna meningkatkan keamanan...

Strategi Meningkatkan Keamanan Mobil Operasional Perusahaan 

Strategi Meningkatkan Keamanan Mobil Operasional Perusahaan 

Mobil operasional perusahaan adalah aset berharga yang harus dijaga keamanannya. Banyaknya kasus pencurian atau kehilangan kendaraan perlu diwaspadai. Beberapa faktor yang jadi penyebab fenomena ini adalah kurangnya pengawasan terhadap mobil operasional perusahaan,...

Cara Mengurangi Risiko Pencurian Armada Operasional 

Cara Mengurangi Risiko Pencurian Armada Operasional 

Pencurian armada operasional adalah salah satu ancaman besar yang dihadapi oleh perusahaan transportasi, logistik, dan distribusi. Kehilangan armada operasional  tidak hanya menimbulkan kerugian secara finansial, tetapi juga berdampak pada operasional bisnis yang...