Mengirim muatan berbahaya seperti minyak dan gas tentu memiliki tantangan besar. Risiko kebocoran, kebakaran, atau kontaminasi lingkungan bisa terjadi kapan saja, dan ini harus dicegah. Selain membahayakan, tentunya perusahaan akan rugi besar jika hal ini terjadi....
